top of page
Search

Manfaat Body Scrub Untuk Kesehatan Kulit

dewave.id - Menjaga kesehatan kulit tubuh tidak kalah penting dengan menjaga kesehatan kulit wajah. Perawatan kulit tubuh akan memanjakan kulit tubuh. Berbagai jenis perawatan kulit yang tersedia, memiliki banyak pilihan perawatan kulit. Salah satunya adalah perawatan Body Scrub,


Body scrub adalah perawatan yang dilakukan sebagai facial untuk tubuh. Body scrub membuat kulit terasa lembut dan menghidrasi kulit. Biasanya bahan body scrub terbuat dari garam, gula, ampas kopi, dan sebagainya, yang dicampur dengan essential oil dan massage oil.


Sama halnya dengan sel kulit pada wajah, sel kulit pada tubuh bisa tergantikan oleh sel-sel kulit baru yang lebih sehat di bawah kulit. Selain membuat kulit menjadi lebih sehat, ternyata body scrub juga bisa mengatasi penuaan dini. Proses pergantian kulit akan melambat seiring dengan bertambahnya umur. Oleh karena itu untuk membantu proses pergantian sel kulit baru, lakukan dengan treatment body scrub.



Manfaat body scrub adalah ketika dipijat dibagian kulit, butiran-butiran pengelupasan pada kulit mempunyai peran untuk membuat kulit mati. Dengan cara digosok scrub di kulit bisa membantu meningkatkan sirkulasi dan aliran darah ke permukaan kulit.


Namun perawatan ini penting ketika menggunakan scrub adalah kenyamanan yang dirasakan selama menggunakan body scrub. Tekstur scrub yang lembut membuat kulit menjadi segar kembali, selain itu aroma dari scrub membuat rasa nyaman ketika melakukan treatment body scrub.


Scrub badan adalah salah satu perawatan yang dilakukan dengan tujuan mengangkat sel kulit mati dari luar, selain itu perawatan ini mampu mengeluarkan debu dan kotoran yag masuk kedalam pori-pori. Dengan perawatan ini kulit akan tampak lebih sehat dari yang sebelumnya.


Anda juga bisa melakukan body scrub di tempat spa massage terdekat. de WAVE bisa jadi rekomendasi tempat pijat refleksi favorit Anda. Selain itu, Anda bisa mengunjugi de WAVE di berbagai kota seperti Yogyakarta, Magelang, Kudus, Pangandaran, Jakarta, Greenlake, Tangerang, Makassar, Ambon, Pamanukan, dan cabang de WAVE lainnya.


Treatment spa massage di de WAVE bisa Anda pilih sesuai dengan kubutuhan Anda, alangkah baiknya Anda melakukan reservasi terlebih dahulu untuk mendapatkan tempat spa massage favorit Anda.


Jika di kota Anda belum ada brand spa, massage, dan reflexology yang terpercaya? Maka segera ambil kesempatan emas ini. Anda bisa tanya langsung ke Kami dengan cara menghubungi Kami disini atau melihat informasi lebih detail tentang franchise spa de WAVE disini.

29 views0 comments

Comments


bottom of page